Polisi Berhasil Ciduk Dua Laki-Laki Diduga Bandar Narkoba

Senin, 26 Agustus 2024 WIB Last Updated 2024-08-27T06:46:27Z

Baturaja,OKU, https://barometeroku.my.id/ Polisi Berhasil Ungkap Kasus Tindak Pidana Penyalahgunaan Narkotika
Pada hari Senin tanggal 26 Agustus 2024 Sekira Pukul  14.30 WIB.

Tempat Kejadian Jalan Lintas Sumatera Desa Ujan Mas Kecamatan Pengandonan Kabupaten,p OKU.

Pelaku Bernama OBET AGUSTINUS Bin ANDINAL YUSRI  23 thn Belum Bekerja
Alamat Jalan Lintas Sumatera Desa Gunung Liwat Kecamatan Pengandonan Kabupapten OKU.

Pelaku yapng kedua Bernama BOBBY MIRANDA Bin IMIRSON 30 thn Perkerjaan Wiraswasta
Alamat Jalan Lintas Sumatera Desa Gunung Liwat Kecamatan Pengandonan Kabupaten OKU

Barang Bukti yang Diamankan Petudas dua Bungkus plastik klip bening didalamnya berisikan kristal-kristal bening diduga narkotika jenis sabu dengan berat bruto 1,68 (satu koma enam delapan) gram.
Kotak Kado Warna Pink
satu Unit Timbangan Digital
dua  buah skop plastik
satu bal plastik klip bening
satu Unit Handphone Merk VIVO Y16 Warna Gold
satu Unit Handphone Merk VIVO Warna Gold


Pertama pasal 114 ayat (1)  Jo pasal 132 ayat (1) Kedua pasal 112 Ayat (1) Jo pasal 132 ayat (1) UU RI No. 35 tahun 2009 tentang Narkotika.

Pelaku Bandar Narkoba Pada hari Senin tanggal 22 Agustus 2024 Sekira Pukul  14.30 WIB Jalan Lintas Sumatera Desa Gunung Liwat  Kecamatan  Pengandonan Kabupaten OKU. Anggota narkoba polres oku telah melakukan penggerebekan sebuah rumah di Jalan Lintas Sumatera Desa Gunung Liwat Kecamatan Pengandonan Kabupaten OKU dan diamankan dua orang laki-laki yang mengaku bernama *OBET AGUSTINUS YUSRI Bin ANDINAL YUSRI* dan *BOBBY MIRANDA Bin IMIRSON*, 

kemudian dilakukan penggeledahan yang disaksikan warga  setempat ditemukan barang bukti berupa 1 (satu) buah kotak kado warna pink didalamnya terdapat 2 (dua) Bungkus plastik klip bening didalamnya berisikan kristal-kristal bening diduga narkotika jenis sabu dengan berat bruto 1,68 (satu koma enam delapan) gram dilantai kamar tersangka. Selanjutnya tersangka dan barang bukti di amankan dan di bawa ke Polres OKU guna pemeriksaan lebih lanjut.

( *** )

Terkini